Kamis, 01 Juni 2017

Pengeluaran Warga Jakarta Malah Meningkat Saat Puasa

Pengeluaran Warga Jakarta Malah Meningkat Saat Puasa

tirto.id - Ibadah puasa memang meniadakan mengonsumsi makan dan minum pada siang hari selama Ramadan. Apakah itu berarti pengeluaran akan berkurang karena tidak ada konsumsi makan siang ataupun jajan pada siang hari? Ternyata tidak.

Berdasarkan Riset Mandiri yang dilakukan oleh Tirto terhadap 300 lebih responden warga Jakarta, selama Ramadan justru pengeluaran rumah tangga malah meningkat. Salah satu yang cukup menguras biaya adalah kegiatan buka puasa bersama. Survei ini mengacu dari sekitar 50 persen lebih berasal dari kelas menengah Jakarta.

Pengeluaran Warga Jakarta Malah Meningkat Saat Puasa

Survei ini mencatat sebanyak 55,5 persen responden berjenis kelamin wanita. Peranan wanita terhadap pengeluaran uang belanja sangat menentukan.

Berdasarkan pengeluaran bulanan, 55 persen responden menyatakan pengeluaran bulanannya sebesar $101 atau sekitar Rp1,Three juta hingga $300 atau Rp4 juta. Artinya, mayoritas responden merupakan wanita kelas menengah di Jakarta.

Pengeluaran Warga Jakarta Malah Meningkat Saat Puasa

Alih-alih mengendalikan diri, orang malah cenderung konsumtif selama Ramadan. Hasil survei menunjukkan bahwa masyarakat Jakarta mengeluarkan uang tambahan sebesar Rp1-Three juta selama Ramadan. Sementara Three,1 persen lainnya bahkan harus mengeluarkan uang tambahan sebesar Rp6 juta per bulan.

Pengeluaran Warga Jakarta Malah Meningkat Saat Puasa

Dari pengeluaran selama Ramadan, buka bersama mengambil jatah yang terbesar. Hampir 90 persen pengeluaran selama Ramadan adalah untuk makan atau buka bersama.

Pengeluaran Warga Jakarta Malah Meningkat Saat Puasa

Baca juga artikel terkait PERIKSA DATA atau tulisan menarik lainnya Dinda Purnamasari

(tirto.id - din/dra)

Key phrase


قالب وردپرس